Beragam peristiwa terjadi di Jawa Barat hari in. Dari mulai tiga bocah di Kabupaten Kuningan dicabuli bujang lapuk hingga jukir dipukul pria bercelana loreng.
Drama terjadi di pertandingan Liga 1 antara PSIS Semarang vs Persib Bandung. Dua penalti dan dua kartu merah mewarnai laga yang dimenangkan Maung Bandung 2-1.
Warteg kerap menjadi pillihan jika ingin menikmati makanan enak dan murah. Namun, belakangan ini banyak bermunculan warteg modern yang digandrungi anak muda