detikSulsel
Momen Pria di Makassar Bakar Rumah Mertua Usai Cekcok dengan Istri
Pria inisial IP di Kota Makassar nekat membakar rumah mertua usai diduga cekcok dengan istrinya. Pelaku kini dalam pengejaran polisi.
Senin, 29 Apr 2024 07:00 WIB