Polisi mewanti-wanti fenomena ormas paksa minta THR ke pelaku usaha yang selalu muncul jelang lebaran. Polisi memastikan akan menindak tegas hal tersebut.
Menko PMK Muhadjir Effendy mengatakan jumlah pemudik via Pelabuhan Merak dan Ciwandan mengalami kenaikan drastis. Jumlah kenaikannnya mencapai 65 persen.
Penjabat Gubernur Babel Safrizal ZA meninjau Muara Air Kantung, Pelabuhan Jelitik Sungailiat, Bangka. Pendangkalan muara ini telah terjadi belasan tahun.