Anggota Komisi III DPR RI Rudianto Lallo meminta guru honorer Supriyani dapat dibebaskan dari tuduhan menganiaya siswanya di Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara.
Direktur Utama PT Sritex, Iwan Kurniawan Lukminto, akhirnya buka suara usai PT Sritex dan tiga anak perusahaannya (SRIL) dinyatakan pailit. Begini kata Wawan.
M Fatichul Ilmi (29), eks staf Bawaslu Jombang, terdakwa persetubuhan adik ipar divonis 10 tahun bui. Ia dinilai terbukti menyetubuhi korban hingga 8 kali.
Mensesneg Pratikno memastikan 2 orang perwakilan pemerintah telah ditunjuk mengikuti persidangan HRS gugat perdata Presiden Jokowi Rp 5.246,75 triliun.
Dalam mediasi kali ini, penggugat Habib Rizieq dkk menyampaikan resume perdamaian terhadap tergugat Presiden ke-7 Jokowi. Berikut ini isi resume perdamaiannya.