Puluhan warga Bali mendatangi Polres Gianyar untuk meminta kejelasan kasus pembunuhan I Made Agus Aditya. Mereka berharap penyelidikan berjalan transparan.
Saksi dari Kemenkes mengungkap soal rekaman MP3 tentang pengondisian para residen PPDS Undip saat kasus perundungan yang menewaskan dr Aulia mulai diselidiki.
Sopir travel asal Kabupaten Gorontalo tewas ditusuk penumpangnya. Korban tewas saat menagih ongkos travel ke pelaku. Lantas bagaimana kronologi kejadiannya?
Evelin Dohar Hutagalung (EDH), eks pengacara anak bos Prodia, Arif Nugroho, diperiksa hari ini terkait dugaan penipuan dan penggelapan mobil Lamborghini.