detikSumut
Jaringan Narkoba Dikendalikan Napi di Sumut Dibongkar, Kakak-Adik Ditangkap
Polisi menangkap empat pelaku peredaran narkoba yang dikendalikan oleh seorang napi Tanjung Gusta. Dari empat pelaku itu, ada kakak beradik yang turut diciduk.
Rabu, 13 Sep 2023 20:30 WIB