detikSulsel
Wafat Saat Khotbah Jumat, Ustaz Yahya Waloni Akan Dimakamkan di Jakarta
Ustaz Yahya Waloni wafat saat khotbah Jumat di Makassar. Jenazahnya akan dimakamkan di Jakarta setelah diterbangkan dari Bandara Sultan Hasanuddin.
Jumat, 06 Jun 2025 18:30 WIB