Dinas Sosial Jabar menegaskan tidak ada pengusiran dua siswi disabilitas netra dari asrama. Relokasi dilakukan untuk optimalisasi ruang dan layanan inklusif.
Jembatan gantung di objek wisata Sungai Malus, Lubuklinggau, Sumatera Selatan putus. Jembatan itu putus karena kelebihan beban. Ini kesaksian korban selamat.
Banjir bandang di Kecamatan Rengel, Tuban, surut. Jalan kembali bisa dilalui, namun banyak lumpur. Warga sibuk membersihkan rumah dan jalan pascabanjir
Fairuz, santri Ponpes Al Khoziny yang meninggal akibat runtuhnya bangunan tinggalkan saudara kembar. Sang kembaran sempat syok saat mendengar kabar duka itu.
Kasus virus Hanta di Bandung menarik perhatian setelah seorang pria positif terinfeksi. Penting untuk melakukan pencegahan agar tidak terpapar virus ini.