Omesh merasakan perjalanan umrah pertama kalinya penuh berkah dan keistimewaan. Omesh bahkan tak bisa menahan air matanya saat mengingat perjalanan umrah itu.
Dara Arafah masih ingat betul bagaimana dia di-bully oleh guru sendiri. Bahkan guru tersebut memanggil murid cowok dan menjatuhkan harga diri Dara Arafah.
Draf RUU PPRT sudah siap namun disebut tak digubris oleh pimpinan DPR untuk dibawa ke paripurna. Karena itu, Ketua Panja mengancam akan membawa ke MKD.