Kemungkinan manusia purba masih hidup di Indonesia disebut arkeolog Gregory Forth. Semula, Homo floresiensis ini diperkirakan sudah punah 50.000 tahun lalu.
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Denpasar menerima aduan gangguan ular dan biawak di awal 2023. Tercatat, BPBD Denpasar telah menangani 12 kasus.
Realisasi pajak hotel dan restoran (PHR) 2022 di Labuan Bajo nyaris mencapai target. Seandainya tak ada ribut-ribut TN Komodo, target itu pasti akan tercapai.
Jokowi keliling meninjau Pasar Tanah Abang, Jakpus, usai mencabut kebijakan PPKM. Jokowi tak menggunakan masker saat berkeliling pusat grosir pakaian tersebut.
Tim SAR Gabungan berhasil mengevakuasi penumpang kapal wisata King Fisher De Seraya yang tenggelam di Labuan Bajo Minggu (1/1/2023). Ada bayi di kapal itu.