Istri Wapres Gibran Rakabuming, Selvi Ananda, memperingati Hari Anak Nasional 2025 yang setiap tahun jatuh pada 23 Juli bersama Kementerian PPPA di Bundaran HI.
Video viral pria memberi makan ular dengan kucing Bengal memicu kemarahan pecinta kucing. Yayasan meminta tindakan hukum terhadap pelaku penyiksaan hewan.
Video viral menunjukkan warga mengambil kucing di TPS untuk dijadikan pakan ular. Namun, petugas kebersihan membantah kebenaran informasi dalam video itu.
Tujuh perambah hutan di dalam kawasan SM Rimbang Baling, Kuantan Singingi, Riau, ditangkap. Selain itu, polisi turut menyita 6 kubik kayu dan mesin potong.