Nostradamus asal Perancis, yang lahir pada tahun 1500-an, barangkali adalah salah satu peramal yang paling populer karena kabarnya, banyak yang sungguh terjadi.
Usai disebut meramalkan kematian Ratu Elizabeth II, buku yang berisi arti dari puisi Nostradamus viral. Ramalan lain di dalamnya yakni soal Charles III.