Pedagang DTC Wonokromo yang sedang berbuka puasa pada Minggu petang mendadak panik. Mereka menyelamatkan barang-barang saat asap tebal memenuhi lorong pasar.
Kebakaran pabrik komponen akumulator listrik di Cileungsi, Bogor, akhirnya padam usai 17 jam dilalap api. Polisi menyebut 4 karyawan dilarikan ke rumah sakit.
KRI Teluk Hading 538 mengalami kebakaran di Kepulauan Selayar, dekat Bira, Bulukumba, Sulsel. Sebanyak 119 kru dan prajurit berhasil dievakuasi dengan selamat.
Beredar potongan video viral yang menunjukkan langit di Amerika Serikat menjadi oranye. Konon, menjadi polusi terburuk sepanjang sejarah. Apa yang terjadi?