Donald Trump memilih Senator JD Vance dari Ohio sebagai pasangannya pada pemilihan presiden 2024. Vance dipandang sebagai seorang konservatif yang setia.
Donald Trump dinyatakan bersalah atas pemalsuan catatan bisnis dalam skema untuk memengaruhi Pemilu AS 2016 dengan memberikan uang ke aktris film dewasa.
Donald Trump ditembak oleh pria bersenjata saat kampanye (13 Juli). Kasus penembakan ini bukan kali pertama terjadi, berikut sejumlah kasus upaya pembunuhan
Kandidat presiden Partai Republik Donald Trump menjadi korban penembakan saat berkampanye di Pennsylvania. Insiden ini mengakibatkan Trump luka di telinga.
DI salah satu episode The Simpson, Trump dikisahkan tewas setelah melakukan kampanye. Peristiwa penyerangan Trump itu menjadi kenyataan, tapi sedikit meleset.