detikSumut
Jasad Afif Maulana Bakal Diekshumasi Besok
Polisi akan mengekshumasi makam Afif Maulana, yang ditemukan tewas mengambang di bawah Jembatan Kuranji, Padang. Ekshumasi bakal dilakukan Kamis, besok hari.
Rabu, 07 Agu 2024 18:19 WIB