Warga menyembelih bangkai paus raksasa yang terdampar di Pantai Temkuna, Desa Humusu Wini, Timor Tengah Utara (TTU), NTT, dan membagi-bagikan dagingnya.
Dua bocah perempuan ditemukan tewas di Pantai Sigandu, Kabupaten Batang, Jawa Tengah. Polisi menemukan dugaan kedua bocah itu diajak ibunya bunuh diri.
BKKPN Kupang mengungkap mamalia laut yang terdampar di Pantai Temkuna, Timor Tengah Utara, NTT, berjenis paus biru kerdil (Balaenoptera musculus brevicauda).
Polres Blitar melaksanakan patroli roda dua di sejumlah tempat wisata. Patroli itu dilakukan untuk memastikan para pengunjung berlibur dengan aman dan kondusif.
Jasa sewa sepeda di Pantai Segara Ayu, Bali, melonjak selama libur Lebaran. Wisatawan menikmati bersepeda sambil menikmati pemandangan dan kuliner lokal.