KPK menetapkan Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko sebagai tersangka suap dan gratifikasi. Tiga klaster korupsi terungkap, total uang mencapai Rp 1,25 miliar.
Bupati Sidoarjo menyoroti kemajuan revitalisasi Alun-alun yang jauh dari target. Proyek Rp 24,6 miliar ini harus selesai tepat waktu sebelum 15 Desember.
Bupati Aceh Selatan Mirwan MS berangkat umrah bersama keluarganya di tengah bencana. Keberangkatan Mirwan tidak mendapatkan izin dari Gubernur Muzakir Manaf.
Nasabah PD BKK Klaten kebingungan karena tidak ada kejelasan setelah tutup operasional 19 Juni lalu. Bupati menyebut PD BKK Klaten sudah dalam kondisi kolaps.
Bupati Ponorogo, Sugiri Sancoko dan orang-orang dekatnya ditangkap KPK dalam OTT. Ia terjerat operasi pada 'Jumat keramat' diduga terkait promosi jabatan.