Anggota DPRD Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan, Yansori ditetapkan tersangka atas duagaan kasus penyerobotan tanah negara di Kecamatan Indralaya Utara.
Mahkamah Konstitusi melarang wakil menteri rangkap jabatan, mengabulkan sebagian gugatan UU Kementerian. Pemerintah diberi waktu 2 tahun untuk penyesuaian.
Museum Istana Pasha yang hancur di Gaza mulai direstorasi. Bangunan ini masuk warisan budaya dari peninggalan dinasti Islam yang berkuasa pada Abad Pertengahan.