Ketua Harian DPP Gerindra Dasco menegaskan tak ada arahan dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) terkait koalisi pada pertemuan 6 ketum parpol pendukung pemerintah.
Penyerangan warga sipil tak bersalah sudah dua kali terjadi di Yahukimo, Papua Pegunungan, dalam kurun waktu 5 hari terakhir dan menewaskan 2 perantau.
Polda Papua belum memastikan kondisi pilot Susi Air Philip Mark Mehrtens yang diancam ditembak mati kelompok kriminal bersenjata (KKB) pimpinan Egianus Kogoya.
Sekjen PAN Eddy Soeparno mendukung Andre Rosiade menjadi Gubernur Sumatera Barat (Sumbar). Eddy menilai keseriusan Andre membangun Sumbar sudah teruji.