"Alhamdulillah pada hari ini jalan tol Ciawi-Sukabumi, ruas Cigombong-Cibadak sepanjang 11,9 kilometer sudah selesai dan siap dioperasikan," ujar Jokowi.
Warga Desa Muaro Sembapo, Kecamatan Mestong, Kabupaten Muaro Jambi mendadak jadi jutawan dan miliarder setelah menerima ganti rugi-untung proyek jalan tol.
Beragam peristiwa terjadi di Jabar pada hari ini, Selasa (11/7/2023). Dari mulai perkembangan kasus TKW Cianjur yang dijadikan PSK, hingga misteri kasus Noven.
Jalan tol Bocimi seksi II resmi dibuka oleh Presiden Joko Widodo. Kebijakan itu menjadi angin segar bagi Pemerintah Daerah Kota dan Kabupaten Sukabumi.