Viral suara sound system 'menghantam' 3 rumah di Jember. Kerusakan itu gegara peserta menyalahi aturan dengan memasang posisi sound system tak sesuai ketentuan.
Banjir melanda tiga kecamatan di Aceh Selatan, Aceh setelah hujan deras mengguyur wilayah itu sejak Rabu malam. Banjir menyebabkan dua rumah warga rusak.
Puluhan pohon tumbang diterjang angin kencang di wilayah Saradan dan Kecamatan Mejayan, Madiun. Arus lalin di jalur arteri Madiun-Surabaya merambat sekitar 1 Km