Eks Ketua DPC Demokrat Probolinggo Dedik Riyawan dipecat dari Demokrat buntut kasus pencabulan yang diduga dia lakukan terhadap karyawan restoran miliknya.
Ketua Partai Demokrat Sumut Lokot Nasution mengklaim ada ketum parpol yang mendatangi SBY meminta agar menyuarakan penolakan pemilu proporsional tertutup.