Kenur (42) dan Kandar (46), warga Kalurahan Poncosari, Kapanewon Srandakan, Kabupaten Bantul, diduga kuat pemasok dan pengoplos miras yang menewaskan 7 orang.
Kebakaran hebat melanda Gunung Roto di Hargorejo, Kokap, Kulon Progo. Polisi mengungkap kebakaran disebabkan karena adanya aksi bakar sampah sembarangan.
Peristiwa bermula saat ABG itu menuntun motor jenis Honda GL yang terparkir di Plaza Kuliner, Pantai Glagah, Kulon Progo. Hal itu dipergoki oleh pemilik motor.
Kejelasan soal pengelolaan Gerbang Samudra Raksa (GSR) di Kulon Progo akan ditentukan Selasa (17/10). Akan dilelang lagi atau diserahkan ke pihak berkompeten?