Ratusan kadal tegu Argentina seukuran anjing mengancam ekosistem di South Carolina. Mereka merusak habitat dan membunuh spesies lokal yang terancam punah.
Sungai Mahakam membelah tanah Kalimantan Timur dengan panjang 920 kilometer. Sungai tersebut dihuni dengan berbagai binatang, salah satunya pesut mahakam.
Terdakwa pemburu badak jawa di Taman Nasional Ujung Kulon (TNUK) di Banten, Sahru, mengungkapkan cara melakukan perburuan. Mereka melakukan dengan cara sadis.