Bekas Bank Dagang Belanda di Mataram, berdiri kokoh sejak 1894. Meski berusia 131 tahun, bangunan ini tetap terawat dan menjadi saksi sejarah politik etis.
Kolese Kanisius menggelar Canisius Expo 2025 dengan tema 'Learning Amid Disruption', menyoroti dampak AI dalam pendidikan dan mengangkat budaya Betawi.
Balai Kota Jakarta menjamu perwakilan sejumlah kedutaan besar dalam rangka peringatan HUT ke-498 Jakarta. Kuliner Soto Betawi hingga roti buaya jadi hidangannya
Selama bulan Juni 2025, Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Batam telah mendeportasi empat warga negara asing (WNA). Mereka berasal dari China dan India.