Salah satu kuliner ikonik Surabaya adalah tahu tek. Racikan tahu dan telur sederhana ini memakai saus petis. Jika ingin mencicipi, berikut rekomendasinya!
Pondok Pesantren Buntet Cirebon merayakan Lebaran Ketupat seminggu setelah Idulfitri. Tradisi ini menjadi momen silaturahmi dan menyajikan kuliner khas.
Restoran Jawa dengan hidangan tradisional lezat bisa disambangi di Bekasi. Selain suasana nyaman, pilihan makanannya beragam, ada nasi rames hingga bakmi Jawa.