Menjelang hari raya Idul Fitri, Pertamina juga akan melakukan penambahan pasokan pada tanggal 28 hingga 30 Maret 2025 di Provinsi Jambi sebanyak 143.360 tabung.
Pertamina Patra Niaga Regional Jatimbalinus menyebut tak ada keterlibatan agen atau pangkalan resmi Pertamina dalam kasus pengoplosan tabung LPG di Bali.
Plt Dirjen Migas Tri Winarno laporkan lifting migas mendekati target 2025. Target lifting minyak dan gas ditetapkan, dengan strategi optimalisasi produksi.
Pertamina menambah 8.400 tabung LPG 3 kg di Badung, Denpasar, dan Gianyar untuk memenuhi kebutuhan masyarakat. Stok LPG di Bali aman dan harga sesuai ketentuan.
Pemerintah larang penjualan LPG 3kg eceran mulai 1 Februari 2025. Pengecer di Medan masih jual gas melon. Larangan ini menimbulkan pro dan kontra di masyarakat.
Presiden Prabowo sudah meminta pengecer dibolehkan lagi jual elpiji 3 kg. Antrean panjang masih terjadi di Pangkalan karena penjualan elpiji masih dibatasi.