Bareskrim Polri berhasil mengungkap sejumlah kasus narkotika dari Januari 2023 hingga hari ini. Ada 1,2 ton narkotika yang disita dari pengungkapan itu.
Ratusan pohon ganja ditemukan tumbuh subur di kawasan Leles, Garut. Pohon-pohon dengan daun berbentuk khas itu, ditemukan di pinggiran kawasan Situ Cangkuang.
Polres Merangin meringkus seorang pria yang membawa ganja basah sebesar 1,5 Kg melalui under cover buy. Ganja tersebut diduga akan diedarkan di Merangin, Jambi.
Buronan International Police (Interpol) bernama Antonio Strangio ditangkap di Bandara Internasional Ngurah Rai Bali saat transit setelah liburan dari Bangkok.
Sejumlah aturan akan diberlakukan di kawasan Red Light District Amsterdam. Mulai dari pembatasan jam munum dan memberlaukan waktu tutup lebih awal rumah bordil.