Polisi Militer TNI biasa disingkat sebagai POM TNI, memiliki tugas melakukan pemeliharaan, penegak kedisiplinan, hukum dan tata tertib di lingkungan militer.
Anggota Polri dan prajurit TNI yang berdinas di Pademangan, berkumpul di Mako Polsek Pademangan. Hal ini dilakukan untuk menjaga soliditas di antara keduanya.
TNI memastikan pihaknya akan mengusut tuntas oknum anggota Prada F yang diduga memperkosa mahasiswi inisial L (21) di Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra).