Anak yatim piatu dan penyandang disabilitas menerima santunan dan kursi roda dari Satlantas Polres Magetan. Ini rangkaian HUT ke-70 Lalu Lintas Bhayangkara.
Sopir bus kecelakaan di Probolinggo yang menewaskan 9 penumpang resmi jadi tersangka. Ia ditahan dan dijerat pasal lalulintas dengan ancaman 6 tahun penjara.
Ratusan mahasiswa dan driver ojol menggelar aksi di Malang untuk menuntut keadilan bagi Affan Kurniawan, driver ojol yang tewas dilindas rantis Brimob.
Polda Babel merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-70 Polisi Lalu Lintas (Polantas). Dalam perayaan itu, petugas diminta untuk menjalankan tugas dengan humanis.
Gunung Bawang di Bengkayang ditutup sementara. Penutupan ini setelah adanya musibah pendaki tewas disambar petir. Selain itu, ritual adat cuci gunung disiapkan.