detikNews
AS Kekurangan Telur, Eropa Mau Bantu Tidak Ya?
Harga telur di AS melonjak hingga lebih dari 150% akibat wabah flu burung. AS dilaporkan telah meminta Eropa mengekspor kelebihan telur.
Rabu, 26 Mar 2025 10:56 WIB