Hamas menyerahkan 13 sandera lainnya di Gaza pada Senin (13/10) waktu setempat. Ini berarti total 20 sandera yang masih hidup telah diserahkan oleh Hamas.
Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengumumkan akan mengenakan tarif tambahan 100% untuk barang-barang dari China. Total, tarif buat China jadi 130%.