detikKalimantan
Panasnya Kerusuhan Los Angeles yang Berujung Penjarahan-Pembakaran Mobil
Kota Los Angeles, Amerika Serikat, mengalami kericuhan sejak akhir pekan, Jumat (6/6/2025). Aksi perusakan mobil, bangunan, dan penjarahan dilaporkan terjadi.
Senin, 09 Jun 2025 23:00 WIB