Kuntadi resmi menjabat Kajati Jatim, menggantikan Mia Amiati. Ia dikenal sebagai jaksa tangguh dalam pemberantasan korupsi dan memiliki rekam jejak yang baik.
Sudewo menjadi perbincangan karena Bupati Pati itu tengah dihadapkan pada demo besar-besaran buntut kontroversinya menaikkan PBB di wilayahnya mencapai 250%.