BMKG merilis prakiraan cuaca wilayah DIY hari ini, Sabtu (19/7). Tidak ada potensi hujan di seluruh wilayah, cuaca diprediksi berawan tebal sepanjang hari.
Pemerintah mengungkap adanya beras premium oplosan yang beredar di masyarakat. Sejumlah warga di Jogja kini mengaku lebih berhati-hati imbas isu tersebut.
Plengkung Gading di Yogyakarta resmi ditutup mulai 15 Maret 2025 untuk konservasi. Penutupan ini bertujuan melindungi struktur dan keselamatan pengendara.