Pemerintahan Presiden Prabowo menetapkan pembangunan Pos Lintas Batas Negara (PLBN) Long Midang di Krayan, Kaltara sebagai salah satu prioritas strategis.
Pemilik tanah wajib memanfaatkan lahan dengan sebaik-baiknya agar tidak dianggap telantar. BPN Tarakan juga mengimbau agar tanah diperhatikan batasnya.