Sebanyak 253.421 peserta UTBK SNBT 2025 diterima di PTN, termasuk 83.539 calon penerima KIP Kuliah. Selanjutnya, ada tahap verifikasi dari perguruan tinggi.
Wisata Bukit Sulap di Lubuklinggau terabaikan dengan tumpukan sampah di jalur menuju air terjun. Pengunjung berharap perbaikan untuk menarik kembali wisatawan.
Seorang perempuan asal Palembang bernama Khairun Nisa viral karena terungkap menyamar sebagai pramugari Batik Air. Ia mengaku hanya ingin membahagiakan ortunya.
PT KAI Daop 8 Surabaya luncurkan Suite Class Compartment di KA Argo Bromo Anggrek mulai 1 Juni 2025. Fasilitas mewah dan kenyamanan penumpang jadi prioritas.