Korban tewas akibat banjir dan longsor yang dipicu hujan lebat di Kyushu, Jepang, bertambah menjadi enam orang. Sekitar tiga orang lainnya masih hilang,
Banjir bandang yang terjadi di Kabupaten Kolaka menerjang 15 kelurahan dan desa yang tersebar di 7 kecamatan. Sebanyak 1.151 kepala keluarga ikut terdampak.
Sore itu, tidak terbayang bagi Miskadin harus berlarian melihat air di Sungai Leprak Lumajang, meluap. Dia melihat debit air bercampur lumpur memenuhi jalan.
Lahar dingin Gunung Semeru menerjang Desa Jugosari, Lumajang, Jawa Timur. Salah satu warga menceritakan detik-detik menegangkan saat menyelamatkan diri.