detikJogja
Sempat Dipanggil Bos PSS, Pieter Huistra Bakal Pimpin Latihan Hari Ini
Pelatih kepala PSS Sleman, Pieter Huistra, bertolak ke Jakarta kemarin (18/3) karena dipanggil manajemen. Dia direncanakan memimpin latihan sore ini.
Rabu, 19 Mar 2025 09:14 WIB