detikJogja
Warga Lempuyangan Tolak Rencana KAI Ukur Lahan Besok, Ancam Lapor Polisi
Warga Tegal Lempuyangan menyebut menerima pemberitahuan rencana pengukuran lahan oleh PT KAI. Warga dengan tegas menolaknya.
Selasa, 15 Apr 2025 19:11 WIB