Polisi Mojokerto gencar sosialisasi dan tertibkan angkutan barang ODOL menjelang Operasi Patuh Semeru 2025. Keselamatan berlalu lintas jadi prioritas utama.
Polres Mojokerto Kota ziarah makam polisi pejuang menjelang Hari Bhayangkara ke-79. Ziarah ini demi mengenang jasa pahlawan yang gugur di masa perjuangan.
Dua pria polisi gadungan inisial A dan IR mencuri motor di Jakarta Barat (Jakbar), kemudian menjual kembali dengan harga murah. Hasilnya digunakan pesta sabu.