detikSumbagsel
Polisi Limpahkan Berkas 6 Tersangka Perusakan Kotak Suara Sungai Penuh
Penyidik Subdit III Jatanras Ditreskrimum Polda Jambi melimpahkan berkas 6 orang tersangka perusakan kotak suara Pilwako Sungai Penuh ke Kejari.
Jumat, 31 Jan 2025 15:40 WIB