detikSulsel
Sulteng Berangkatkan 1.994 Jemaah Haji, Termuda 18 Tahun dan Tertua 96 Tahun
Kemenag Sulteng mengumumkan 1.994 calon jemaah haji berangkat tahun ini, dengan usia termuda 18 tahun dan tertua 96 tahun. Keberangkatan dimulai 16 Mei.
Selasa, 06 Mei 2025 16:30 WIB