Ratusan massa dari Masyarakat Pati Bersatu tetap berangkat ke Jakarta meski sempat terjadi kericuhan. Mereka akan menggelar aksi unjuk rasa ke kantor KPK RI.
Warga Tayu, Pati ramai-ramai mendatangi Kantor Pos, hari ini. Mereka mengirim surat meminta KPK agar segera menetapkan Bupati Pati Sudewo sebagai tersangka.
Masyarakat Pati akan kembali berunjuk rasa menuntut KPK menetapkan Bupati Sudewo sebagai tersangka korupsi. Aksi digelar di depan gedung KPK awal September.