Polres Klaten menangkap dua pria inisial RS (18) dan GR (22) dalam kasus pembacokan di sekitar traffic light Tegalyoso. Korbannya terluka di kepala dan telinga.
LSJ merilis simulasi head to head putaran kedua antara para paslon di Pemilu 2024. Hasilnya, pasangan Prabowo dan Gibran unggul atas pasangan Ganjar dan Mahfud.
Sudah jatuh tertimpa tangga. Ungkapan itu pas untuk penumpang easyJet yang penerbangannya dibatalkan, padahal sebelumnya sudah terlambat terbang berjam-jam.
2 Jenazah korban penembakan oknum Ditpolairud Polda Sultra diserahkan ke keluarganya di Desa Cempedak, Kecamatan Laonti, Konsel. Tangis keluarga pun pecah.