Presiden Prabowo Subianto menggunakan hak pilihnya pada Pilkada 2024 di TPS 008 Desa Bojongkoneng, Kabupaten Bogor. Ketibaan Prabowo disambut antusias warga.
Mantan Gubernur NTB Tuan Guru Bajang (TGB) HM Zainul Majdi menggunakan hak suaranya di Mataram. TGB didampingi istrinya nyoblos di TPS 01 Kelurahan Pejanggik.
Bawaslu NTB mengungkap 6.001 TPS rawan, terbanyak di Lombok Timur. Pemetaan dilakukan berdasarkan 25 indikator kerawanan untuk mencegah konflik dan kecurangan.