Es pisang ijo di Surabaya, kudapan segar untuk cuaca panas. Terbuat dari pisang berbalut kulit hijau, nikmati dengan es batu dan sirup manis. Hanya Rp 9 ribu!
Jantung pisang disukai beberapa orang karena keunikan rasanya. Makan jantung pisang juga disebut bagus untuk menurunkan kadar kolesterol jahat. Apakah benar?