Jaksa menuntut Zul Iqbal 13 tahun penjara atas pembunuhan bayi di Medan. Zul tidak terima dan akan melaporkan jaksa karena dianggap tidak sesuai fakta.
Kasus penelantaran istri dan anak oleh anggota DPRD Kupang, Mokris, belum rampung. Istrinya, Anggi, mempertanyakan lambatnya proses hukum di Kejati NTT.
Kejari Lubuklinggau menetapkan dua tersangka korupsi pengadaan APAR di 82 desa Muratara. Kerugian negara mencapai Rp 1,17 miliar. Proses hukum berlanjut.
Polrestabes Medan bersama Pemko Medan memberikan pendampingan psikologis ke siswi kelas VI SD berinisial AI (12) yang diduga membunuh ibu kandungnya, F (42).
Seorang kakak di Boyolali diduga telah memperkosa dua adik kandungnya yang masih berusia di bawah umur. Bahkan, salah satunya dikabarkan saat ini hamil.
Polrestabes Medan memberikan pendampingan psikologis kepada siswi SD berinisial AI yang diduga membunuh ibu kandungnya. Penanganan hati-hati dilakukan.