detikJateng
Sempat Gantikan Merah Putih di Tiang Alun-alun Pati, Bendera AMPB Diturunkan
Kain putih bertulisan Aliansi Masyarakat Pati Bersatu sempat berkibar di tiang bendera di tengah Alun-alun Pati. Begini respons aparat.
Jumat, 31 Okt 2025 11:41 WIB







































