Singapura sedang mengalami gelombang besar penutupan usaha di sektor kuliner. Sepanjang tahun 2025, sekitar 307 gerai makanan dan minuman tutup setiap bulannya.
YouTuber Farida Nurhan mengejutkan publik lantaran kabar terbaru yang diungkap di media sosial. Ia niat pensiun dari YouTube dan menjual akunnya seharga 10 M!
Tak hanya di dunia hiburan, banyak artis mencoba peruntungan bisnis kuliner. Sayangnya bisnis kuliner para artis yang sempat viral berujung tutup permanen.
Gelombang penutupan bisnis kuliner melanda Singapura, dengan 307 kios tutup setiap bulan di 2025. Biaya tinggi jadi penyebab utama kolapsnya sektor F&B.
Beberapa tahun lalu, kuliner Timur Tengah masih belum familiar di lidah kita. Tapi sekarang, kuliner dari Jazirah Arab itu makin diterima di masyarakat.